Home / Economy / Kab.Kep.Aru

Selasa, 3 September 2024 - 09:11 WIB

Turunkan Fasilitas dan Angka Kecelakaan, JR – Stakeholder Gelar FKLL

Dobo, Pusartimur.com- PJJR Samsat Dobo saudari Pamela Iman melakukan Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas (FKLL) yang berlangsung di Gospel Café & Resto, Doba belum lama ini.

Rapat Forum dibuka oleh PJJR samsat Dobo dengan membahas kasus laka lantas di wilayah Polres Kepulauan Aru pada 2024 mengalami penurunan jumlah kecelakaan akan tetapi mengalami peningkatan dalam tingkat fatalitas jika dibandingkan dengan tahun 2023. Terdapat 25 kasus laka lantas dan 11 kasus yang terjamin dengan 2 orang korban meninggal dunia, sedangkan di periode yang sama tahun 2023 terdapat 27 kasus laka lantas dengan nihil korban meninggal dunia.

Baca Juga  Dorong Anak Maluku Raih Pendidikan Tinggi, PJ. Gubernur Maluku Terima Kunjungan Direktur Beasiswa LPDP

Dalam menangani kasus laka lantas yang terjadi, Jasa Raharja telah melakukan pengiriman SMS Blast pada titik-titik rawan laka wilayah Dobo dan melakukan sosialisasi bersama dengan Polres Kepulauan Aru. Beberapa Action Plan yang dibuat dalam Forum ini ialah Patroli malam yang akan dilakukan kepolisian, melakukan Upaya penindakan hokum sehingga masyarakat patuh pada aturan lalu lintas, dan akan dilakukannnya pemasangan spanduk himbauan keselamatan pada lokasi rawan kecelakaan serta tetap melanjutkan tindakan pencegahan kecelakaan yang sudah dijalankan sebelumnya.

Baca Juga  Pemkot Gelar RPJPD Kota Ambon Tahun 2025-2045

Jasa Raharja Cabang Maluku berharap agar penyelenggaraan rapat ini dapat memberikan kontribusi positif dalam upaya pencegahan kecelakaan di wilayah Kepulauan Aru serta masyarakat lebih sadar akan pentingnya Keselamatan berkendara. (PT)

Share :

Baca Juga

Economy

Bantuan TJSL InJourney Airports untuk Rumah Ibadah di Bandara Pattimura

Economy

Hadapi Tantangan Cuaca Ekstrim di Perairan Maluku Utara, Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku Pastikan Komitmen Ketersediaan BBM di Kota Tidore

DPRD Kota Ambon

Komisi I Fokus Awasi Perusahaan yang Tidak Sesuai UMK di Kota Ambon

Kab.Kep.Aru

Mei 2024, Inflasi Maluku Secara Year on Year Sebesar 3,21 Persen

Economy

Dorong Tata Kelola Perusahaan yang Baik, Jasa Raharja Lakukan Pembinaan dan Evaluasi GCG di Kanwil NTT

Economy

DIDAMPINGI PEJABAT UTAMA KODAERAL IX, LAKSDA DJODI TERIMA COURTESY CALLDEPUTI KEPALA PERWAKILAN BI PROVINSI MALUKU

Economy

Gubernur Maluku Hadiri Pembukaan Salam Fest x Moluccas Digifest 2025 di Ambon

Economy

Agustus 2024, Inflasi Maluku Turun