Home / Uncategorized

Senin, 2 September 2024 - 13:57 WIB

Songsong Usia ke- 449 Tahun, Pemkot Gelar Doa Untuk Ambon

Ambon, Pusartimur.com- Menyongsong Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Ambon yang ke-449 Tahun pada tanggal 7 September 2024 mendatang, Pemerintah Kota menggelar doa untuk Ambon bagi seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN), Senin (2/9/2024).

Doa untuk Ambon digelar pada dua tempat yang berbeda yakni untuk Umat Kristen berlokasi di Gereja Maranatha dan umat Islam di Gedung Ashari Ambon.

Penjabat Walikota Ambon, Dominggus Kaya mengatakan, Doa untuk Ambon adalah sebuah momentum dalam kebersamaan menyadari Kota Ambon ini memang harus didasarkan dalam doa itu kepentingannya.

Baca Juga  Lekransy Ajak Seluruh Pegawai Kristen Hadiri Natal Pemkot

“Kenapa, karena sebagai manusia kita juga menyadari di atas atau di luar kekuasaan ada kuasa lain yang lebih besar yaitu kuasa Tuhan Allah,” akuinya.

Ia mengakui, doa untuk Ambon ini sebagai bentuk kita merefleksikan diri, agar kerja-kerja kedepan berjalan dengan baik, terutama dalam tahap-tapah memasuki Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak.

Baca Juga  Peduli Stunting, PWP - CSR Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku Berbagi Sembako dan Vitamin

“Pemerintah Kota Ambon berharap Pilkada pada tanggal 27 November 2024 berjalan dengan segala baik, sehingga kedepan akan ada pemimpin Walikota dan Wakil Walikota yang baru untuk memimpin negeri ini sesuai dengan apa yang menjadi pilihan rakyat,” tandasnya. (PT-01).

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku Sosialisasikan QR Code Pertalite di Papua Maluku

Uncategorized

Hikmah Takbiran Idul Fitri 1446 H di Kota Ambon, Wakano :  Himbauan Tokoh Agama untuk Perayaan yang Hikmat

Uncategorized

Tiga OPD Dicanangkan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM

Uncategorized

Gubernur Maluku :  Maluku Bisa Menjadi Cahaya dari Timur

Uncategorized

Wali Kota dan Wakil Wali Kota Ambon Kunjungi Forkopimda, Perkuat Sinergi untuk Kemajuan Kota

Uncategorized

WAGUB BERSILATURAHMI DAN IKUTI SAFARI RAMADAN DENGAN MPW ICMI MALUKU

Uncategorized

Latuputty :  Ini Program RTLH untuk Masyarakat Berpenghasilan Rendah

Kab.Maluku Barat Daya

Noach Apresiasi Dukungan Relawan Beta MBD