Home / Politik

Sabtu, 8 Juni 2024 - 11:58 WIB

Tahapary  Yakin Raih Rekomendasi Partai Gerindra

Ambon, Pusartimur.com- Bakal Calon Walikota Ambon, Ferly Tahapary meyakini sungguh akan mendapatkan rekomendasi dari Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra).

Pernyataan ini diakuinya kepada Pusartimur.com melalu telepon seluler, Sabtu (8/6/2024), usai pertemuan dengan Ketua Dewan Pertimbangan DPP Partai Gerindra, Achmad Reza Patria.

“Saya berharap sekali Masyarakat Kota Ambon seluruhnya butuh sebuah kenyamanan, gerakan pembangunan yang memang terstruktur,” akuinya.

Baca Juga  Dokumen Persyaratan dan Syarat Tiga Paslon Bupati – Wakil bupati MBD Lengkap

Diakui, pembangunan Kota Ambon yang terstruktur merupakan sesuatu yang diinginkan oleh Pemerintah Pusat, dan pemerintah itu harus bersih dari segala macam dugaan korupsi yang ada di Kota Ambon.

“Saya sangat yakin sekali bahwa rekomendasi partai Gerindra saya kantongi,” tukasnya.

Baca Juga  Survei Indo Barometer: Elektabilitas BETA Ungguli Paslon Lain

Ditambahkan, saya datang di Kota Ambon untuk melayani, karena representatif seorang pemimpin itu adalah seorang pelayan.

Maka dengan itu, keseriusan saya maju dalam perhelatan Pilkada 2024, dan sangat diharapkan juga akan mendapatkan rekomendasi dari partai lainnya. (PT-01).

Share :

Baca Juga

Kab.Maluku Barat Daya

Netralitas ASN Penting, Orno Minta Pj Bupati MBD Tunda Perjalanan Dinas Ke Kecamatan

Politik

Umar Aly Lessy Terpilih Secara Aklamasi Sebagai Ketua DPD Partai Golkar Maluku Periode 2025–2030

Politik

Tahun Depan Demokrat Ambon Umrohkan Dua Warga Kota

Politik

Sosok “Kuda Hitam” Maju di Pilwalkot Ambon 2024-2029

Politik

Integritas Jurnalis Kawal Pilkada, Bawaslu Maluku Gelar Sosialisasi Pengawasan Partisipatif

Politik

KPU Kota Ambon Tetapkan Empat Paslon Pilkada 2024

Kab.Maluku Barat Daya

Diusung 3 Partai, Christian – Pelata Daftar di KPU MBD

Politik

Hitung Cepat, 2 M Tumbang, LAWAMENA Pimpin Maluku