Home / Economy

Jumat, 4 Oktober 2024 - 08:46 WIB

NTP Maluku September 2024 Turun Sebesar 1,89 Persen

Ambon, Pusartimur.com- Nilai Tukar Petani (NTP) merupakan salah satu indikator untuk melihat tingkat kemampuan/daya beli petani di perdesaan.

NTP juga menunjukkan daya tukar (terms of trade) dari produk pertanian dengan barang dan jasa yang dikonsumsi maupun untuk biaya produksi.

“Nilai Tukar Petani (NTP) Provinsi Maluku pada September 2024 sebesar 98,04 atau turun 1,89 persen dibanding Agustus 2024 yang tercatat sebesar 99,93,” kata Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Maluku, Maritje Pattiwaelapia dalam rilisnya belum lama ini.

Baca Juga  OJK Maluku Gencarkan Literasi dan Inklusi Keuangan di SBB

Dikatakan, Penurunan NTP disebabkan oleh indeks harga hasil produksi pertanian (It) yang tercatat turun
sebesar 1,99 persen dan penurunan indeks harga yang dibayar petani (Ib) yang tercatat sebesar 0,10 persen.

Pada September 2024 Provinsi Maluku berada di urutan ke-38 dari 38 provinsi dengan NTP sebesar 98,04.

Baca Juga  Andalan Ojek Online dan Taksi Online, SPBU Pertamina Jadi Tempat Isi Energi Sebelum Narik Lagi

“NTP tertinggi terjadi di Provinsi Bengkulu sebesar 190,15; sementara
NTP terendah terjadi di Provinsi Maluku sebesar 98,04,” akuinya.

Selain itu, Tercatat seluruh subsektor mengalami penurunan NTP, yaitu subsektor tanaman pangan (-0,98 persen), subsektor hortikultura (-1,85 persen), subsektor tanaman
perkebunan rakyat (-2,73 persen), subsektor peternakan (-0,98 persen), dan subsektor perikanan (-1,01 persen). (PT-01).

Share :

Baca Juga

Economy

Tingkatkan Keaktifan Peserta JKN, BPJS Kesehatan Gelar Forum Bersama Pemerintah Kota Tual

Economy

AKSI BANDARA PATTIMURA TURUT SERTA MENGURANGI PEMANASAN GLOBAL DALAM KEGIATAN “EARTH HOUR” 2025

Economy

Kaya : Laporan Keuangan Pemkot Ambon Tak Beres, Pengaruhi DAU

Economy

Per 1 Oktober 2024, Pertamax Series dan Dex Series Turun Harga di Papua Maluku

Economy

Stabilitas Sektor Jasa Keuangan Tetap Terjaga Meski Dihantam Ketidakpastian Geopolitik Global

Economy

Pasar Modal Indonesia: Dorongan untuk Partisipasi Publik dan Pertumbuhan Ekonomi

Economy

PENTINGNYA LITERASI KEUANGAN BAGI PEREMPUAN HEBAT PEKERJA MIGRAN INDONESIA

Economy

Santunan Jasa Raharja Untuk Korban Kecelakaan Sepeda Listrik, Yulianto : Itu Ketentuan dan Pertanggungjawaban